1 Menit Sudah Terlalu Lama: Tutorial Lengkap Root Magisk di Xiaomi Mi Note 10/PRO
Ingin bisa menggunakan berbagai macam aplikasi yang membutuhkan akses root di Xiaomi Mi Note 10 dan Mi Note 10 Pro? Berarti kamu wajib root Magisk terlebih dahulu. Nah di postingan kali ini admin akan coba bagikan ke kamu bagai cara mudahnya root Magisk di Xiaomi Mi Note 10 dan Mi Note 10 Pro. Untuk lebih jelasnya bisa kamu baca secara teliti berikut ini.
Root Magisk adalah suatu mod yang tidak boleh kamu lewatkan setelah berhasil menginstall TWRP Recovery beserta Unlock Bootloader, karena memang dengan melakukan root Magisk, kamu bisa leluasa menginstall berbagai macam aplikasi yang membutuhkan akses root karena memang secara bawaan akses root tidak diperbolehkan pada semua Smartphone Android karena alasan keamanan, termasuk untuk Smartphone Xiaomi Mi Note 10 dan Mi Note 10 Pro ini.
Jadi tidak heran jika kamu tidak bisa menggunakan aplikasi yang membutuhkan akses tanpa root terlebih dahulu.
Pada dasarnya cara menginstall Root Magisk di Smartphone Xiaomi sangatlah mudah, tinggal kamu persiapkan saja bahan-bahan berikut ini:
- Magisk Manager APK di sini
- Magisk Framework terbaru di sini
Caranya:
1. Pastikan sebelum menginstall root Magisk, Smartphone Xiaomi Mi Note 10 dan Mi Note 10 Pro kamu sudah dalam keadaan Unlock Bootloader dan juga sudah dalam posisi terpasang TWRP Recovery. Jika belum bisa kamu simak panduan lengkapnya di sini dan di sini.
2. Setelah itu ambil kedua bahan di atas kemudian untuk Magisk manajer apk Install seperti biasa di Mi Note 10 atau Mi Note 10 Pro, sedangkan untuk Magisk Framework taruh di folder download
3. Lanjut matikan Xiaomi Mi Note 10 atau Mi Note 10 Pro kamu lalu dalam kondisi mati tadi tekan dan tahan tombol Power beserta volume atas secara bersamaan hingga muncul logo Mi lalu lepaskan. Secara otomatis nanti akan masuk ke mode Recovery
4. Setelah berhasil masuk ke mode recovery > pilih install > arahkan ke Magisk Manager tadi
5. Swipe ke kanan untuk memulai proses instalasi
6. Selesai, sekarang Xiaomi Mi Note 10/PRO kamu sudah dalam keadaan root Magisk dan tinggal reboot saja
7. Untuk lebih mudah dipahami juga sudah admin buatkan tutorialnya dalam bentuk video berikut:
Jika menemui kesulitan pada saat proses instalasi root semisal System tidak mau membaca, coba lakukan mount terlebih dahulu melalui menu mount yang ada di TWRP Recovery tadi kemudian centang pada opsi System lalu swipe kenan. Biasanya kegagalan penginstalan Root Magisk bisa diakibatkan System yang belum diberikan ijin untuk mount. Selebihnya root Magisk di Smartphone Xiaomi itu sangatlah mudah.
Setelah Xiaomi Mi Note 10/PRO tadi menyala, coba kamu jalankan Magisk Manager kemudian lihat status dari root. Misal ada pembaruan baik itu dari Magisk Framework maupun Magisk Manager, silahkan diupdate. Okey, silahkan +1, like dan bagikan tutorial ini serta subscribe channel Miuitutorial Indonesia untuk tutorial Xiaomi berbahasa Indonesia lainnya. Semoga bermanfaat, salam admin miuitutorial.com
1 Menit Sudah Terlalu Lama Tutorial Lengkap Root Magisk di Xiaomi Mi Note 10PRO
1 Menit Sudah Terlalu Lama: Tutorial Lengkap Root Magisk di Xiaomi Mi Note 10/PRO |
Root Magisk adalah suatu mod yang tidak boleh kamu lewatkan setelah berhasil menginstall TWRP Recovery beserta Unlock Bootloader, karena memang dengan melakukan root Magisk, kamu bisa leluasa menginstall berbagai macam aplikasi yang membutuhkan akses root karena memang secara bawaan akses root tidak diperbolehkan pada semua Smartphone Android karena alasan keamanan, termasuk untuk Smartphone Xiaomi Mi Note 10 dan Mi Note 10 Pro ini.
Jadi tidak heran jika kamu tidak bisa menggunakan aplikasi yang membutuhkan akses tanpa root terlebih dahulu.
Pada dasarnya cara menginstall Root Magisk di Smartphone Xiaomi sangatlah mudah, tinggal kamu persiapkan saja bahan-bahan berikut ini:
- Magisk Manager APK di sini
- Magisk Framework terbaru di sini
Caranya:
1. Pastikan sebelum menginstall root Magisk, Smartphone Xiaomi Mi Note 10 dan Mi Note 10 Pro kamu sudah dalam keadaan Unlock Bootloader dan juga sudah dalam posisi terpasang TWRP Recovery. Jika belum bisa kamu simak panduan lengkapnya di sini dan di sini.
2. Setelah itu ambil kedua bahan di atas kemudian untuk Magisk manajer apk Install seperti biasa di Mi Note 10 atau Mi Note 10 Pro, sedangkan untuk Magisk Framework taruh di folder download
3. Lanjut matikan Xiaomi Mi Note 10 atau Mi Note 10 Pro kamu lalu dalam kondisi mati tadi tekan dan tahan tombol Power beserta volume atas secara bersamaan hingga muncul logo Mi lalu lepaskan. Secara otomatis nanti akan masuk ke mode Recovery
4. Setelah berhasil masuk ke mode recovery > pilih install > arahkan ke Magisk Manager tadi
5. Swipe ke kanan untuk memulai proses instalasi
6. Selesai, sekarang Xiaomi Mi Note 10/PRO kamu sudah dalam keadaan root Magisk dan tinggal reboot saja
7. Untuk lebih mudah dipahami juga sudah admin buatkan tutorialnya dalam bentuk video berikut:
Jika menemui kesulitan pada saat proses instalasi root semisal System tidak mau membaca, coba lakukan mount terlebih dahulu melalui menu mount yang ada di TWRP Recovery tadi kemudian centang pada opsi System lalu swipe kenan. Biasanya kegagalan penginstalan Root Magisk bisa diakibatkan System yang belum diberikan ijin untuk mount. Selebihnya root Magisk di Smartphone Xiaomi itu sangatlah mudah.
Setelah Xiaomi Mi Note 10/PRO tadi menyala, coba kamu jalankan Magisk Manager kemudian lihat status dari root. Misal ada pembaruan baik itu dari Magisk Framework maupun Magisk Manager, silahkan diupdate. Okey, silahkan +1, like dan bagikan tutorial ini serta subscribe channel Miuitutorial Indonesia untuk tutorial Xiaomi berbahasa Indonesia lainnya. Semoga bermanfaat, salam admin miuitutorial.com
Komentar ini telah dihapus oleh administrator blog.
Komentar ini telah dihapus oleh administrator blog.