Terlanjur Cinta Walkman Musik Player tapi Tidak Bisa Diinstall Gegera Smartphone Xiaomi Kamu Sudah Based Android Nougat? Coba yang Satu Ini (Tested Redmi Note 3 PRO)
Masih belum bisa Move on dari Walkman Player lantaran keluaran suara musiknya yang jedag-jedug? Tapi tidak bisa diinstall gegara smartphone Xiaomi sudah menggunakan Miui 8 based android Nougat? jika itu yang sedang kamu alami, jangan khawatir! admin masih punya solusinya yaitu dengan menginstall Walkman khusus Android 7 Nougat. Walkman Nougat ini sudah pernah diinstall pada Xiaomi Redmi Note 3 PRO based Nougat pastinya dan berjalan lancar. Selengkapnya bisa kamu simak berikut ini.
Selera orang beda-beda, kalau admin sendiri sebenarnya sudah cukup nyaman dengan player musik bawaan Miui 8, terlebih bisa dipasangi lirik lagu (untuk tutorial pasang lirik lagunya di sini), namun yang namanya selera tadi kan tidak bisa dipaksakan. terlebih buat orang-orang yang sulit berpaling dari Walkman Xperia. Tidak bisa dipungkiri memang, player musik Walkman ini punya ciri khas tersendiri baik itu dari tampilan, pengoperasian plus keluaran suaranya. Admin bisa rasakan itu karena admin miuitutorial.com adalah salah seorang Sony lovers dulu. Pas mau pindah ke Xiaomi juga masih ragu apakah suara musiknya bisa sekeren Walkman Xperia. Terlebih di Walkman player musik ini ada sound Enhencer seperti Clear Bass, Mega Bass, Clarity dan sebagainya.
Syukurnya sekarang sudah banyak mod Walkman player yang bisa diinstalkan pada smartphone Android lain seperti Xiaomi ini tentunya. Nah masalahnya adalah Player musik Walkman yang pernah admin post di sini, di sini, dan di sini masih sebatas mendukung Android Lollipop, dan Marshmallow. Jika kamu paksakan install di Android Nougat maka akan terjadi Force Closed. Jadi supaya ponsel Xiaomi kamu yang sudah menggunakan Miui 8 Based Nougat itu tetap bisa dipasangi Walkman Player, maka harus menggunakan Walkman player yang sama-sama based Nougat juga.
Bahan:
- Walkman Player Based Nougat Xiaomi di sini
- update: Buat yang tidak mau root bisa pakai Walkman Player Nougat di sini (thanks to agan Naufal Fatihussalam)
Caranya:
1. Ambil file Walkman di atas
2. Seperti biasa pindahkan ke internal memory
3. Masuk ke mode TWRP lalu pilih install > arahkan ke file mod tadi
4. Swipe ke kanan untuk memulai proses instalasi
5. Langsung reboot saja tanpa wipe cache/dalvic
6. Selesai
Catatan:
- Harus sudah root dan terpasang TWRP
Walkman Player ini sendiri sudah di test pada Xiaomi Redmi Note 3 PRO based Custom ROM Nougat, jadi kemungkinan besar juga bisa digunakan pada ponsel Xiaomi tipe lain terlebih yang sudah mendapatkan update Miui 8 based android Nougat seperti Mi5, Mi4. Seperti biasa, sebelum menginstall Walkman Player ini, backup terlebih dahulu rom yang sedang kamu gunakan sekarang agar bisa dengan mudah melakukan restore jika terjadi apa-apa. Sekian tutorial cara install Walkman Player based Android Nougat. Tulis di kolom komentar apabila ada yang kurang dipahami terkait tutorial ini. Seperti biasa +1, like dan bagikan. Semoga bermanfaat, salam admin miuitutorial.com
Terlanjur Cinta Walkman Musik Player tapi Tidak Bisa Diinstall Gegera Smartphone Xiaomi Kamu Sudah Based Android Nougat? Coba yang Satu Ini (Tested Redmi Note 3 PRO)
Terlanjur Cinta Walkman Musik Player tapi Tidak Bisa Diinstall Gegera Smartphone Xiaomi Kamu Sudah Based Android Nougat? Coba yang Satu Ini (Tested Redmi Note 3 PRO) |
Selera orang beda-beda, kalau admin sendiri sebenarnya sudah cukup nyaman dengan player musik bawaan Miui 8, terlebih bisa dipasangi lirik lagu (untuk tutorial pasang lirik lagunya di sini), namun yang namanya selera tadi kan tidak bisa dipaksakan. terlebih buat orang-orang yang sulit berpaling dari Walkman Xperia. Tidak bisa dipungkiri memang, player musik Walkman ini punya ciri khas tersendiri baik itu dari tampilan, pengoperasian plus keluaran suaranya. Admin bisa rasakan itu karena admin miuitutorial.com adalah salah seorang Sony lovers dulu. Pas mau pindah ke Xiaomi juga masih ragu apakah suara musiknya bisa sekeren Walkman Xperia. Terlebih di Walkman player musik ini ada sound Enhencer seperti Clear Bass, Mega Bass, Clarity dan sebagainya.
Syukurnya sekarang sudah banyak mod Walkman player yang bisa diinstalkan pada smartphone Android lain seperti Xiaomi ini tentunya. Nah masalahnya adalah Player musik Walkman yang pernah admin post di sini, di sini, dan di sini masih sebatas mendukung Android Lollipop, dan Marshmallow. Jika kamu paksakan install di Android Nougat maka akan terjadi Force Closed. Jadi supaya ponsel Xiaomi kamu yang sudah menggunakan Miui 8 Based Nougat itu tetap bisa dipasangi Walkman Player, maka harus menggunakan Walkman player yang sama-sama based Nougat juga.
Bahan:
- Walkman Player Based Nougat Xiaomi di sini
- update: Buat yang tidak mau root bisa pakai Walkman Player Nougat di sini (thanks to agan Naufal Fatihussalam)
Caranya:
1. Ambil file Walkman di atas
2. Seperti biasa pindahkan ke internal memory
3. Masuk ke mode TWRP lalu pilih install > arahkan ke file mod tadi
4. Swipe ke kanan untuk memulai proses instalasi
5. Langsung reboot saja tanpa wipe cache/dalvic
6. Selesai
Catatan:
- Harus sudah root dan terpasang TWRP
Walkman Player ini sendiri sudah di test pada Xiaomi Redmi Note 3 PRO based Custom ROM Nougat, jadi kemungkinan besar juga bisa digunakan pada ponsel Xiaomi tipe lain terlebih yang sudah mendapatkan update Miui 8 based android Nougat seperti Mi5, Mi4. Seperti biasa, sebelum menginstall Walkman Player ini, backup terlebih dahulu rom yang sedang kamu gunakan sekarang agar bisa dengan mudah melakukan restore jika terjadi apa-apa. Sekian tutorial cara install Walkman Player based Android Nougat. Tulis di kolom komentar apabila ada yang kurang dipahami terkait tutorial ini. Seperti biasa +1, like dan bagikan. Semoga bermanfaat, salam admin miuitutorial.com