Smartphone Xiaomi MIUI Kamu Terjebak di Lite Mode? Jangan Panik Dulu: Ini Tutorial Cara Keluarnya
Terjebak di Lite mode a.k.a Easy mode pada smartphone xiaomi kamu? Bingung bagaimana cara kembali ke mode normal? Ketika di ubah ke mode normal malah bootloop a.k.a brick? Nach loch kok bisa gitu?! Ini admin punya beberapa solusi bagaimana cara keluar dari lite mode atau easy mode pada samrtphone xiaomi. Simak tutorialnya berikut ini.
Kasus terjebaknya pada lite mode/easy mode ini mirip-mirip dengan issue bug pada child mode redmi note 3 mediatek yang pernah admin bahas di sini, yang mana setelah terjebak pada child mode (baca: mode anak nakal) pengguna redmi note 3 MTK hanya disuguhkan pada aplikasi dasar saja seperti telpon, sms, dan aplikasi yang sudah masuk whitelist. Celakanya bahkan ada beberapa pengguna yang sama sekali tidak mendapati aplikasi di homescreennya. Walhasil issue bug child mode pada saat itu sangat heboh. Namun bug tersebut sekarang sudah diperbaiki berkat update OS Miui secara berkala dari Xiaomi.
Bagaimana dengan Lite mode atau easy mode ini? jika child mode tadi hanya menampilkan homescreen dengan aplikasi dasar, maka pada lite mode ini semua icon jadi kotak besar memenuhi layar ponsel xiaomi kamu. Mirip-mirip seperti tampilan launcher windows phone. Sejatinya fitur lite mode ini diperuntuhkan untuk orang tua yang ingin kemudahakan dalam mengoprasikan smartphone xiaomi, juga buat para pengguna yang tidak ingin repot dengan seabreknya opsi, akan tetapi apa jadinya jika setelah lite mode ini diaktifkan malah tidak bisa dinonaktifkan lagi (baca: deactivate lite mode). Bahaya kan? Sejauh ini kasus bug lite mode sudah menimpa beberapa pengguna smartphone xiaomi tipe redmi note 3 pro, redmi note 2/prime, redmi note 3g wcdma, tapi tidak menutup kemungkinan juga bug lite mode ini menginstai seri Mi seperti Mi4, mi4c, Mi4s, Mi5 atau bahkan seri redmi lainnya seperti redmi 3/pro, redmi 3s/x. Jadi buat kamu yang sudah terlanjur masuk dalam perangkap bug lite mode bisa praktekkan tutorial cara memperbaikinya berikut ini.
Cara 1:
1. Matikan internet di ponsel xiaomi kamu dengan cara cabut kartu SIM, atau apabila sedang terhubung pada jaringan wifi, silahkan di disconect terlebih dahulu
2. Setelah itu masuk ke apps > gmail > settings > kemudian pilih manage account yang berada pada bagian kanan atas
3. Melalui manage account akun tersebut kamu akan dibawa pada menu setting sehingga bisa menonaktifkan lite mode
Cara 2:
1. Sama seperti cara pertama tadi, segera mastikan koneksi internet kamu
2. Setelah berhasil dimatikan, coba kamu lakukan setting akun email baru melalui aplikasi stock email miui
3. Apabila melalui app stock email miui tersebut tidak berhasil, coba dengan aplikasi lain yang membutuhkan koneksi internet juga, karena tujuan awalnya adalah untuk memancing/memanggil setting atau pengaturan pada smartphone xiaomi.
Cara 3: Update Rom MIUI Terbaru
1. Setelah berhasil keluar dari jeratan lite mode tersebut, ada baiknya segera lakukan update ke rom miui terbaru, karena di rom terbaru biasanya sudah diperbaiki beberapa bug yang mengganggu tersebut, termasuk bug lite mode. untuk tutorial flashing rom xiaomi bisa kamu lihat tutorialnya di sini
2. Selain itu juga coba cek rom miui yang sedang kamu pakai sekarang, jangan-jangan rom distributor abal-abal. Karena seperti kasus child mode kemarin banyak sekali berasal dari pengguna redmi note 3 mediatek rom distributor. Cara mengeceknya sudah admin jelaskan secara lengkap di sini
Cukup banyak hal tak terduga yang dihadirkan oleh smartphone xiaomi, termasuk bug lite mode ini. Admin sendiri secara pribadi belum pernah terjebak bug lite mode maupun child mode karena setelah memahari smartphone xiaomi yang admin kehendaki, setibanya di rumah langsung admin flashing ke rom global stabil tanpa sempat lagi mencoba rom distributor abal-abal.
Sekian tutorial cara memperbaiki lite mode pada smartphone xioami. Apabila kamu menemukan cara lain yang lebih mudah supaya bisa terbebas dari bug lite mode ini, silahkan tuliskan di kolom komentar, akan sangat membantu sekali buat para pengguna xiaomi lainnya. Okey.. Bantu admin untuk +1, like dan bagikan. Semoga bermanfaat. Salama admin miuitutorial.com
Smartphone Xiaomi MIUI Kamu Terjebak di Lite Mode? Jangan Panik Dulu: Ini Tutorial Cara Keluarnya
Smartphone Xiaomi MIUI Kamu Terjebak di Lite Mode? Jangan Panik Dulu: Ini Tutorial Cara Keluarnya |
Kasus terjebaknya pada lite mode/easy mode ini mirip-mirip dengan issue bug pada child mode redmi note 3 mediatek yang pernah admin bahas di sini, yang mana setelah terjebak pada child mode (baca: mode anak nakal) pengguna redmi note 3 MTK hanya disuguhkan pada aplikasi dasar saja seperti telpon, sms, dan aplikasi yang sudah masuk whitelist. Celakanya bahkan ada beberapa pengguna yang sama sekali tidak mendapati aplikasi di homescreennya. Walhasil issue bug child mode pada saat itu sangat heboh. Namun bug tersebut sekarang sudah diperbaiki berkat update OS Miui secara berkala dari Xiaomi.
Bagaimana dengan Lite mode atau easy mode ini? jika child mode tadi hanya menampilkan homescreen dengan aplikasi dasar, maka pada lite mode ini semua icon jadi kotak besar memenuhi layar ponsel xiaomi kamu. Mirip-mirip seperti tampilan launcher windows phone. Sejatinya fitur lite mode ini diperuntuhkan untuk orang tua yang ingin kemudahakan dalam mengoprasikan smartphone xiaomi, juga buat para pengguna yang tidak ingin repot dengan seabreknya opsi, akan tetapi apa jadinya jika setelah lite mode ini diaktifkan malah tidak bisa dinonaktifkan lagi (baca: deactivate lite mode). Bahaya kan? Sejauh ini kasus bug lite mode sudah menimpa beberapa pengguna smartphone xiaomi tipe redmi note 3 pro, redmi note 2/prime, redmi note 3g wcdma, tapi tidak menutup kemungkinan juga bug lite mode ini menginstai seri Mi seperti Mi4, mi4c, Mi4s, Mi5 atau bahkan seri redmi lainnya seperti redmi 3/pro, redmi 3s/x. Jadi buat kamu yang sudah terlanjur masuk dalam perangkap bug lite mode bisa praktekkan tutorial cara memperbaikinya berikut ini.
Cara 1:
1. Matikan internet di ponsel xiaomi kamu dengan cara cabut kartu SIM, atau apabila sedang terhubung pada jaringan wifi, silahkan di disconect terlebih dahulu
2. Setelah itu masuk ke apps > gmail > settings > kemudian pilih manage account yang berada pada bagian kanan atas
3. Melalui manage account akun tersebut kamu akan dibawa pada menu setting sehingga bisa menonaktifkan lite mode
Cara 2:
1. Sama seperti cara pertama tadi, segera mastikan koneksi internet kamu
2. Setelah berhasil dimatikan, coba kamu lakukan setting akun email baru melalui aplikasi stock email miui
3. Apabila melalui app stock email miui tersebut tidak berhasil, coba dengan aplikasi lain yang membutuhkan koneksi internet juga, karena tujuan awalnya adalah untuk memancing/memanggil setting atau pengaturan pada smartphone xiaomi.
Cara 3: Update Rom MIUI Terbaru
1. Setelah berhasil keluar dari jeratan lite mode tersebut, ada baiknya segera lakukan update ke rom miui terbaru, karena di rom terbaru biasanya sudah diperbaiki beberapa bug yang mengganggu tersebut, termasuk bug lite mode. untuk tutorial flashing rom xiaomi bisa kamu lihat tutorialnya di sini
2. Selain itu juga coba cek rom miui yang sedang kamu pakai sekarang, jangan-jangan rom distributor abal-abal. Karena seperti kasus child mode kemarin banyak sekali berasal dari pengguna redmi note 3 mediatek rom distributor. Cara mengeceknya sudah admin jelaskan secara lengkap di sini
Cukup banyak hal tak terduga yang dihadirkan oleh smartphone xiaomi, termasuk bug lite mode ini. Admin sendiri secara pribadi belum pernah terjebak bug lite mode maupun child mode karena setelah memahari smartphone xiaomi yang admin kehendaki, setibanya di rumah langsung admin flashing ke rom global stabil tanpa sempat lagi mencoba rom distributor abal-abal.
Sekian tutorial cara memperbaiki lite mode pada smartphone xioami. Apabila kamu menemukan cara lain yang lebih mudah supaya bisa terbebas dari bug lite mode ini, silahkan tuliskan di kolom komentar, akan sangat membantu sekali buat para pengguna xiaomi lainnya. Okey.. Bantu admin untuk +1, like dan bagikan. Semoga bermanfaat. Salama admin miuitutorial.com