Belum Berhasil Juga Masuk Mode Download EDL di Xiaomi Redmi 4/A/Prime? Ini Tutorial Caranya
Merasa kesulitan masuk ke mode download di Xioami Redmi 4 Series? bahkan setelah dicoba via tombol kombinasi power + volume atas juga masih belum berhasil? Sepertinya bukan kamu saja yang mengalami hal ini. Yuk mari kita cari solusinya sama-sama.
Admin mendapati beberapa pengguna xiaomi Redmi 4, Redmi 4 A, dan Redmi 4 Prime/Pro kesulitan untuk masuk ke mode download. Di dapati bahwa dari beberapa pengguna redmi 4 series tersebut juga sudah terinstall rom developer. Sehingga opsi untuk masuk ke mode download EDL dihilangkan. Bukan tanpa usaha, mereka sudah berupaya melakukan berbagai cara untuk masuk ke mode EDL di redmi 4 seperti dengan menekan tombol kombinasi power + volume atas, namun bukannya masuk ke mode download EDL melainkan Redmi 4 tersebut hanya reboot saja.
Hal serupa juga pernah ditemui oleh pengguna Xiaomi Mi5 ketika update rom miui 7, opsi mode EDL dihilangkan. Namun setelah update rom versi di atasnya, opsi mode download EDL telah ditambahkan kembali. Syukurnya ketika admin membeli mi5 pro, tetap bisa masuk ke mode donwload EDL sekalipun sedang berada di rom distributor. Okey berdasarkan pengalaman tersebut, admin akan coba berbagi bagaimana cara mengatasi xiaomi redmi 4 yang tidak berhasil masuk ke mode EDL.
Cara 1:
Walau sudah dijelaskan di atas tadi bahwa jalan untuk masuk ke mode downlaod EDL telah ditutup melalui tombol kombinasi power + volume atas di Redmi 4/A/Pro/Prime. Namun apa salahnya dicoba kembali, siapa tahu di kamu berhasil. Namun jika belum berhasil juga, silahkan lanjut ke cara kedua
Cara 2:
Untuk cara kedua ini bisa melalui ADB. Buat kamu yang sudah akrab dengan ADB silahkan di skip cara kedua ini. Namun bagi kamu yang baru pertama kali mendengar istilah ADB, silahkan disimak baik-baik.
1. Silahkan ambil minimal adb dan fastboot di sini
2. Install di komputer kamu seperti biasa
3. Lebih bagus lagi Mi flashtool dan mi pc suite juga sudah terinstall di komputer. Jika belum silahkan ambil di sini. Sebagai catatan, usahakan windows yang kamu pakai adalah 64bit
3. Disbale driver signature, caranya ada di sini
4. Biasanya setelah menginstall minimal adb dan fastboot akan muncul shortcut di komputer, kamu jalankan dari situ maka secara otomatis akan muncul jendela CMD
5. Sambungkan Redmin 4/A/Prime/PRO ke komputer via kabel USB dalam kondisi menyala, selain itu pastikan juga mode USB debugging sudah diaktifkan. Buat yang belum tahu caranya tap 7x pada miui version di about phone > setelan tambahan > developer mode > centang USB debugging
6. pada jendela CMD tadi kamu ketikkan perintah adb devices kemudian enter
7. Biasanya akan muncul menu pop-up di redmi 4, lalu centang allow usb debgging > tekan ok/yes
8. Lanjutkan ketik perintah adb reboot edl lanjut tekan enter
9. Maka Redmi 4 kamu akan masuk ke mode download EDL
10. untuk selanjutnya silahkan flashing menggunakan mi flashtool
Cara 3:
Buat kamu pengguna xiaomi redmi 4/A/Pro/Prime yang masih terinstall rom developer (cara membedakan antara rom distributor, developer dan official bisa kamu lihat di sini) namun ketika ingin masuk ke mode download EDL tidak berhasil, caranya adalah
1. Silahkan ambil rom recovery .zip redmi 4 di sini | Redmi 4A di sini atau Redmi 4 Prime di sini, setelah itu jangan lupa setelahnya kamu ubah nama file rom tersebut menjadi update.zip
2. Pindahkan rom recovery tersebut ke internal memory/download_rom
3. Masuk ke update > klik titik tiga di pojok kanan atas > pilih pilih kaket pembaruan/choose update packet > kemudian arahkan ke rom recovery yang sudah kamu pindahkan tadi
4. Secara otomatis Redmi 4 kamu akan reboot sendiri dan melakukan instalasi/migrasui dari rom dev ke rom stabil
5. Apabila sudah berhasil terinstall rom miui 8 stabil, coba kamu matikan redmi 4 lalu tekan dan tahan kembali tombol power + volume atas secara bersamaan kemudian pilih download
6. Selamat, menu download EDL mode di xiaomi redmi 4 series kamu sudah bisa digunakan kembali
Buat yang belum tahu mode download. Mode EDL ini sering kali digunakan oleh pengguna Smartphone xiaomi untuk melalukan flashing rom Miui via Mi flashtool. Biasanya dikarenakan ponsel xiaomi tersebut (Redmi 4) sedang berada di rom distributor atau rom developer. Sedangkan si pemilik redmi 4 ingin mengganti rom yang sekarang dengan rom miui 8 stabil.
Selain tutorial ini, kamu juga bisa membaca tutorial lain yang serupa di sini tentang cara alternatif masuk ke mode download di ponsel xiaomi. Jika kamu punya solusi lain tentang cara masuk ke mode download EDL bisa tulis di kolom komentar, akan segara admin update di tutorial ini. Silahkan +1, like, dan bagikan tutorial ini. Salam admin miuitutorial.com
Belum Berhasil Juga Masuk Mode Download EDL di Xiaomi Redmi 4/A/Prime? Ini Tutorial Caranya
Belum Berhasil Juga Masuk Mode Download EDL di Xiaomi Redmi 4APrime Ini Tutorial Caranya |
Admin mendapati beberapa pengguna xiaomi Redmi 4, Redmi 4 A, dan Redmi 4 Prime/Pro kesulitan untuk masuk ke mode download. Di dapati bahwa dari beberapa pengguna redmi 4 series tersebut juga sudah terinstall rom developer. Sehingga opsi untuk masuk ke mode download EDL dihilangkan. Bukan tanpa usaha, mereka sudah berupaya melakukan berbagai cara untuk masuk ke mode EDL di redmi 4 seperti dengan menekan tombol kombinasi power + volume atas, namun bukannya masuk ke mode download EDL melainkan Redmi 4 tersebut hanya reboot saja.
Hal serupa juga pernah ditemui oleh pengguna Xiaomi Mi5 ketika update rom miui 7, opsi mode EDL dihilangkan. Namun setelah update rom versi di atasnya, opsi mode download EDL telah ditambahkan kembali. Syukurnya ketika admin membeli mi5 pro, tetap bisa masuk ke mode donwload EDL sekalipun sedang berada di rom distributor. Okey berdasarkan pengalaman tersebut, admin akan coba berbagi bagaimana cara mengatasi xiaomi redmi 4 yang tidak berhasil masuk ke mode EDL.
Cara 1:
Walau sudah dijelaskan di atas tadi bahwa jalan untuk masuk ke mode downlaod EDL telah ditutup melalui tombol kombinasi power + volume atas di Redmi 4/A/Pro/Prime. Namun apa salahnya dicoba kembali, siapa tahu di kamu berhasil. Namun jika belum berhasil juga, silahkan lanjut ke cara kedua
Cara 2:
Untuk cara kedua ini bisa melalui ADB. Buat kamu yang sudah akrab dengan ADB silahkan di skip cara kedua ini. Namun bagi kamu yang baru pertama kali mendengar istilah ADB, silahkan disimak baik-baik.
1. Silahkan ambil minimal adb dan fastboot di sini
2. Install di komputer kamu seperti biasa
3. Lebih bagus lagi Mi flashtool dan mi pc suite juga sudah terinstall di komputer. Jika belum silahkan ambil di sini. Sebagai catatan, usahakan windows yang kamu pakai adalah 64bit
3. Disbale driver signature, caranya ada di sini
4. Biasanya setelah menginstall minimal adb dan fastboot akan muncul shortcut di komputer, kamu jalankan dari situ maka secara otomatis akan muncul jendela CMD
5. Sambungkan Redmin 4/A/Prime/PRO ke komputer via kabel USB dalam kondisi menyala, selain itu pastikan juga mode USB debugging sudah diaktifkan. Buat yang belum tahu caranya tap 7x pada miui version di about phone > setelan tambahan > developer mode > centang USB debugging
6. pada jendela CMD tadi kamu ketikkan perintah adb devices kemudian enter
7. Biasanya akan muncul menu pop-up di redmi 4, lalu centang allow usb debgging > tekan ok/yes
8. Lanjutkan ketik perintah adb reboot edl lanjut tekan enter
9. Maka Redmi 4 kamu akan masuk ke mode download EDL
10. untuk selanjutnya silahkan flashing menggunakan mi flashtool
Cara 3:
Buat kamu pengguna xiaomi redmi 4/A/Pro/Prime yang masih terinstall rom developer (cara membedakan antara rom distributor, developer dan official bisa kamu lihat di sini) namun ketika ingin masuk ke mode download EDL tidak berhasil, caranya adalah
1. Silahkan ambil rom recovery .zip redmi 4 di sini | Redmi 4A di sini atau Redmi 4 Prime di sini, setelah itu jangan lupa setelahnya kamu ubah nama file rom tersebut menjadi update.zip
2. Pindahkan rom recovery tersebut ke internal memory/download_rom
3. Masuk ke update > klik titik tiga di pojok kanan atas > pilih pilih kaket pembaruan/choose update packet > kemudian arahkan ke rom recovery yang sudah kamu pindahkan tadi
4. Secara otomatis Redmi 4 kamu akan reboot sendiri dan melakukan instalasi/migrasui dari rom dev ke rom stabil
5. Apabila sudah berhasil terinstall rom miui 8 stabil, coba kamu matikan redmi 4 lalu tekan dan tahan kembali tombol power + volume atas secara bersamaan kemudian pilih download
6. Selamat, menu download EDL mode di xiaomi redmi 4 series kamu sudah bisa digunakan kembali
Buat yang belum tahu mode download. Mode EDL ini sering kali digunakan oleh pengguna Smartphone xiaomi untuk melalukan flashing rom Miui via Mi flashtool. Biasanya dikarenakan ponsel xiaomi tersebut (Redmi 4) sedang berada di rom distributor atau rom developer. Sedangkan si pemilik redmi 4 ingin mengganti rom yang sekarang dengan rom miui 8 stabil.
Selain tutorial ini, kamu juga bisa membaca tutorial lain yang serupa di sini tentang cara alternatif masuk ke mode download di ponsel xiaomi. Jika kamu punya solusi lain tentang cara masuk ke mode download EDL bisa tulis di kolom komentar, akan segara admin update di tutorial ini. Silahkan +1, like, dan bagikan tutorial ini. Salam admin miuitutorial.com