Tidak Peduli Rom Versi Berapapun: Xiaomi Redmi 3 Kamu Tetap Bisa Pasang Xposed dengan Tutorial Mudah Ini

Dari judulnya sudah keren ya.. ?! Intinya mau rom versi berapapun, xiaomi redmi 3 kamu tetap bisa diinstall xposed dan pastinya tutorial ini cukup mudah untuk dipraktekkan sekalipun oleh pemula. Lantas bagaimana caranya agar xiaomi redmi 3 bisa dengan mudah dipasangi xposed? berikut adalah tutorial lengkapnya:

Tidak Peduli Rom Versi Berapapun: Xiaomi Redmi 3 Kamu Tetap Bisa Pasang Xposed dengan Tutorial Mudah Ini

Tidak Peduli Rom Versi Berapapun: Xiaomi Redmi 3 Kamu Tetap Bisa Pasang Xposed dengan Tutorial Mudah Ini
Tidak Peduli Rom Versi Berapapun: Xiaomi Redmi 3 Kamu Tetap Bisa Pasang Xposed dengan Tutorial Mudah Ini

Syarat utama untuk dapat menjalankan tutorial ini adalah, xiaomi redmi 3 kamu sudah terinstall custom TWRP, jika belum silahkan ke sini. Selain itu tidak ada lagi persyaratan khusus. Hanya saja sebelum melakukan tutorial ini, ada baiknya kamu membackup semua data di internal memory dan baca tutorial ini sampai selesai, setelah yakin baru dipraktekkan.

Bahan:
- Xposed Installer untuk Xiaomi redmi 3 di sini
- Framework xposed redmi 3 di sini
- uninstaller xposed di sini (buat jaga-jaga)

Caranya:
1. Ambil semua bahan di atas
2. Install seperti biasa xposed installernya lalu pindahkan framework xposed ke internal memory redmi 3
3. Kemudian lanjut masuk ke mode TWRP recovery di xiaomi redmi 3 kamu
4. install/flash framework xposed
5. Proses flashing akan berjalan, tunggu saja
6. Selesai

Catatan:,
- Jika redmi 3 kamu bootloop sesudah install framework, gunakan uninstaller xposed di atas, caranya sama dengan penginstallan framework. Fungsinya untuk menghapus framework yg terinstall
- untuk mendapatkan module xposed yang keren untuk xiaomi redmi 3 bisa ke sini

Jika ada yang kurang dimengerti silahkan bertanya via kolom komentar. Silahkan untuk di share tutorial dan +1. Semoga bermanfaat, salam admin miuitutorial.com
Next Post Previous Post
No Comment
Add Comment
comment url