Xiaomi Mi4s Kamu Masih Pakai Rom Distributor? Ucapkan Selamat Tinggal: Ini Tutorial Multilang Rom Mi4s

Kamu merasa nyaman di rom distributor? Atau malah bingung bagaimana cara keluar dari rom distributor di xiaomi mi4s kamu? kalau itu yang sedang kamu cari, sepertinya kamu berada di tempat yang tepat, karena admin miuitutorial.com akan memberikan tutorial bagaimana cara flashing rom multilang dari rom distributor abal-abal. Perlu diingat baca tutorial ini sampai selesai dan praktekkan jika sudah benar-benar merasa yakin. Resiko ditanggung penumpang.

Xiaomi Mi4s Kamu Masih Pakai Rom Distributor? Ucapkan Selamat Tinggal: Ini Tutorial Multilang Rom Mi4s

Xiaomi Mi4s Kamu Masih Pakai Rom Distributor Ucapkan Selamat Tinggal Ini Tutorial Multilang Rom Mi4s
Xiaomi Mi4s Kamu Masih Pakai Rom Distributor Ucapkan Selamat Tinggal Ini Tutorial Multilang Rom Mi4s

Seudah rahasia umum hampir seluruh produk xiaomi terlebih setelah peluncuran redmi note 3G dan Mi4i, selebihnya smartphone xiaomi yang masuk ke indonedia melalui jalur distributor, walhasil jadilah rom yang tertanam di xiaomi mi4s memakai rom distributor abal-abal. Bagaimana cirinya? salah satunya terdapat bahasa indonesia dan sudah ada playstore. terus bagaimana cari berpindah dari rom distributor abal di mi4s ke rom multilang? berikut tutorialnya:

Bahan:
- Mi4s EDL di sini
- Multilang rom untuk mi4s di sini
- Mi flash di sini | update: Mi flashtool 2016 di sini

Caranya:
1. Ambil semua bahan di atas kemudian install Mi flash.exe
2. Masuk ke mode fastboot pada mi4s kamu dengan cara tahan dan tekan bersamaan tombol volume bawah dan power sampai muncul logo Mi Bunny lagi memperbaiki robot android

Xiaomi Mi4s Kamu Masih Pakai Rom Distributor Ucapkan Selamat Tinggal Ini Tutorial Multilang Rom Mi4s

3. Estrak Mi4s EDL dan sambungkan mi4s via kabel USB lalu jalankan Mi4S EDL.cmd maka secara otomatis mi4s kamu masuk ke mode download dengan tanda lampu LED berwarna merah

4. Pastikan kamu sudah menginstall driver QualcommHS-USB QDLoader 9008 Driver, kamu dapat mencarinya di C:\Program Files (x86)\Xiaomi\MiPhone\Qualcomm\Driver\

Xiaomi Mi4s Kamu Masih Pakai Rom Distributor Ucapkan Selamat Tinggal Ini Tutorial Multilang Rom Mi4s

5. Buka Mifalsh lalu tekan browse dan arahkan ke multilang rom yang sudah kamu ambil dari bahan di atas. kemudian tekan flash

Xiaomi Mi4s Kamu Masih Pakai Rom Distributor Ucapkan Selamat Tinggal Ini Tutorial Multilang Rom Mi4s

6. Proses flashing akan berjalan, tunggu saja

Xiaomi Mi4s Kamu Masih Pakai Rom Distributor Ucapkan Selamat Tinggal Ini Tutorial Multilang Rom Mi4s

7. Setelah proses flashing selesai, kamu lepaskan sambungkan kabel usb tadi lalu tekan tombol power sampai bergetar (bukan kamunya yang ikut bergetar)
8. Tunggu saja kira-kira 5 menit (tunggu saja, ga lama kok, lamaan nunggu istri belanja)
9. Selesai, sekarang xiaomi mi4s kamu sudah terinstall multilang rom

Catatan:
- Gunakan windows 64bit untuk menjalankan tutorial ini. Sebelum install mi flashtool dan mi PC suite, pastikan kamu sudah mendisabel driver signature melalui tutorial yang ada di sini
- Untuk tutorial cara pasang Custom TWRP xiaomi Mi4s, silahkan ke sini

Sekarang xiaomi mi4s kamu sudah tidak lagi menggunakan rom abal-abal distributor. Semoga tutorial flashing rom multilang mi4s ini bermanfaat. Salam admin miuitutorial.com
Next Post Previous Post
No Comment
Add Comment
comment url